Bergeraklah sebebas-bebasnya dan ambillah yang paling bermanfaat seperti seekor kupu-kupu yang terbang bebas dan hinggap di bunga yang paling indah
Senin, 15 Maret 2010
Pertemuan pertama kuliah manajemen audit
Pertemuan perkuliahan pertama untuk manajemen audit pada tanggal 14 Maret 2010, pertemuan pertama melakukan komitmen proses, penjelasan SAP dan perkenalan. Beberapa harapan mahasiswa atas kuliah ini :
1. Pemahaman mengenai audit manajemen dan perbedaan dengan audit financial maupun audit quality
2. Penyampaian materi, diskusi kasus dan contoh kasus
3. Mendapatkan inspirasi dalam melakukan penelitian, khususnya yang terkait dengan manajemen audit.
4. Pemahaman opini seperti yang dikeluarkan manajemen audit
5. Pemahaman apakah dalam manajemen audit perlu adanya batasan materialitas, seperti yang dilakukan oleh audit keuangan.
6. Pemahaman apakah dalam dalam audit manajemen hanya sebatas complaince atas standar (semisal ISO) atau peraturan lainnya
Hari ini telah disampaikan peraturan-peraturan dari universitas.
Mahasiswa ini memiliki beragam profesi diantaranya bagian purchasing, biiling collection, administrasi, accounting, PPIC, teller, customer services, sekretaris, GA,engineering, dsb.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar